Entries by ti

Mahasiswa Teknologi Informasi FST Student Exchange ke Rochester Institute Of Technolgy, Amerika Serikat

Semarang Indonesia – Adalah Khoirul Adib, mahasiswa Program Studi Teknologi Informasi, Fakultas Sains dan Teknologi (FST), UIN Walisongo Semarang, yang dinyatakan lulus dalam seleksi MOSMA Student Exchange, pada 18 Juli 2023. MOSMA merupakan MORA Overseas Student Mobility Awards, salah satu program mobilitas fisik yang memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk belajar selama enam bulan (satu semester) […]

Dr. Masy Ari Ulinuha dari Prodi Teknologi Informasi UIN Walisongo Beri Kuliah Tamu di Universiti Pendidikan Sultan Idris, Malaysia

MALAYSIA – Dr. Masy Ari Ulinuha, dosen dari Program Studi Teknologi Informasi (Prodi TI) Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang, mengisi kuliah tamu (guest lecture) di Universiti Pendidikan Sultan Idris (UPSI), Malaysia, pada tanggal 21 Juli 2023. Dalam kesempatan tersebut, Dr. Masy Ari Ulinuha membawakan materi yang bertajuk “Segmentation of Facial Bone from Skull Point […]

Mahasiswa TI FST Adakan Literasi Digital Library Di National University Of Singapore

UIN Walisongo Online, Singapore – Mahasiswa UIN Walisongo Semarang Melakukan kegiatan Visit Campus di National University Of Singapore. (31/1/2023) Kegiatan ini merupakan rangkaian dari program KKL dan Pengabdian Masyarakat Internasional yang diberi nama WINNER (Waisongo International Internship and Excursion) yang diadakan di Singapore dan Malaysia mulai tanggal 31 Januari – 4 Februari 2023 program ini […]